[PPTA Abdullah Al Busyroni : Liga Tahfizh Tahun 2024]





Alhamdulillah PPTA Abdullah Al Busyroni telah melaksanakan Liga Tahfizh 1 Juz dan 5 Juz bertempat di Aula PPTA Abdullah Al Busyroni, Serdang Bedagai.






Liga Tahfizh di Pondok Pesantren Abdullah Al-Busyroni merupakan langkah nyata dalam mewujudkan visi mencetak generasi Qur'ani yang unggul. Dalam penyelenggaraannya, liga tahfizh ini rutin diadakan paling tidak 2 kali dalam sebulan guna menjaga hafalan para santri agar tetap baik dan kualitasnya lebih meningkat. Melalui kegiatan ini, diharapkan para santri dapat menjadi generasi penerus yang mampu membawa nilai-nilai Al-Qur'an dalam kehidupan masyarakat.

Harapannya semoga dengan kegiatan ini para santri dapat lebih semangat lagi dalam menghafal, menjaga dan memperbaiki hafalan Al Qur’annya. Aamiinn.

Terima kasih,
PPTA Abdullah Al Busyroni


Jl. Bedagai Dusun VIII, Kec. Sei Rampah, Kab. Serdang Bedagai, Prov. Sumatera Utara.

Instagram : ponpes.abdullahalbusyroni
Facebook : ponpes.abdullahalbusyroni
Youtube : PPTA Abdullah Al Busyroni

Info terkait PPDB PPTA Abdullah Al Busyroni:
Muallimah Vitania Barantika Delly Yanti, S.Pd: 085275279289


Lokasi



Pondok Pesantren Tahfidz Al Qur’an Abdullah Al Busyroni
Yayasan Haji Dedi Iskandar Batubara